Polling Pilkada Kabupaten Waropen
pada tanggal
Wednesday, 1 July 2015
Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Waropen melaksanakan penarikan undian guna menentukan nomor urut Lima Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati Waropen di Botawa, Selasa (25/8).
Berikut hasil penarikan namor urut tersebut:
Penetapan nomor urut ini nantinya akan dipakai pada kebutuhan Pilkada 2015, baik dalam bentuk spanduk, baliho, pamflet, leaflet, dan juga surat suara.
Siapakah Pemimpin Pilihan Anda pada Pilkada Kabupaten Waropen periode 2015-2020?
Berikut hasil penarikan namor urut tersebut:
- Nomor urut 1 (satu), pasangan calon bupati dan wakil bupati Yermias Bisai dan Hendrik Wonatorei.
- Nomor urut 2 (dua), pasangan calon bupati dan wakil bupati Ollen Daimboa dan Zeth Tanati .
- Nomor urut 3 (tiga), pasangan calon bupati dan wakil bupati Phenehas Hugo Tebai dan Yance Wutoi .
- Nomor urut 4 (empat), pasangan calon bupati dan wakil bupati Yesaya Buinei dan Ever Mudumi.
- Nomor urut 5 (lima), pasangan calon bupati dan wakil bupati Yuliana S Borai dan Yosephus Ruatakurei.
Penetapan nomor urut ini nantinya akan dipakai pada kebutuhan Pilkada 2015, baik dalam bentuk spanduk, baliho, pamflet, leaflet, dan juga surat suara.
Siapakah Pemimpin Pilihan Anda pada Pilkada Kabupaten Waropen periode 2015-2020?