BMM Alami Kelangkaan di Kabupaten Teluk Wondama
pada tanggal
Saturday, 27 December 2014
WASIOR (WONDAMA) –Kelangkaan Bahan Bakar Minyak BBM baik subsidi maupun Industri di sela perayaan natal kembali terjadi di Kabupaten Teluk Wondama.
Yohana Ariks salah satu warga yang ditemui Cahaya Papua antri di salah satu agen minyak di Karumatiri kompleks SMA Negeri 1 Wasior mengatakan kelangkaan BBM ini terjadi sudah hampir satu pekan.
“Kami antri sejak pukul 8.00 pagi,” ujarnya.
Harga minyak tanah di tingkat pengencer Rp. 10.000 sementara agen Rp. 8. 500 per liter.
Yohana antri membawa jerigen 5 liter, warga lain membawa jerigen 20 liter untuk persediaan selama natal.
Warga lain Andri mengatakan tenggelamnya sebuah kapal pengangkut BBM kemungkiinan menjadi penyebabnya.
Hal ini dibenarkan salah satu pengecer BBM jenis premium, Miranti. [CahayaPapua]
Yohana Ariks salah satu warga yang ditemui Cahaya Papua antri di salah satu agen minyak di Karumatiri kompleks SMA Negeri 1 Wasior mengatakan kelangkaan BBM ini terjadi sudah hampir satu pekan.
“Kami antri sejak pukul 8.00 pagi,” ujarnya.
Harga minyak tanah di tingkat pengencer Rp. 10.000 sementara agen Rp. 8. 500 per liter.
Yohana antri membawa jerigen 5 liter, warga lain membawa jerigen 20 liter untuk persediaan selama natal.
Warga lain Andri mengatakan tenggelamnya sebuah kapal pengangkut BBM kemungkiinan menjadi penyebabnya.
Hal ini dibenarkan salah satu pengecer BBM jenis premium, Miranti. [CahayaPapua]